Bahan dan Alat:
- Toples kue kering ukuran ¼ kg
- Kain flanel warna merah mudah gelap, merah muda terang dan hijau
- Pita kotak-kotak warna merah muda
Cara Membuat:
- Lapisi toples dengan kain flannel waarna merah muda terang. Tempelkan pita kotak-kotak mengelilingi toples.
- Untuk membuat bunga mawar: Potong kain flannel warna merah muda gelap berbentuk lingkaran dengan diameter 2 cm, sebanyak 7 lembar. Satukan sehingga menyerupai bunga mawar. Buat sebnyak 7 bunga.
- Potong kain flannel merah muda gelap dengan diameter 2 cm. lipat jadi 2 dan lem sedikit dibagian atas sehingga menyerupai pita.
- Tempelkan kain flannel merah muda gelap yang telah dilipat seperti pita tadi disekeliling tutup toples. Tempelkan pula bunga mawar dan daun ditengah tutup toples. Topleshias sudah siap.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar