Bentuk Ayam



Bahan dan Alat:


  1. Kertas origami
  2. Gunting 







Read more



Cara Membuat:


  1. Lipat kertas diagonal, kemudian menjadi segitiga panjang. Lipat segitiga tersebut menjadi 2 bagian. Lipat sisi kanan kertas tegak keatas. Buka lipatan, rapikan dengan memasukkan kebagian dalam kertas.lakukan hal yang sama untuk sisi lainnya.
  2. Lipat kertas yang tegak tadi masing-masing kearah depan dan belakang. Kemudian, rapikan dengan memasukkan lipatan tersebut kebagian  dalam kertas hingga terbentuk kepala dan ekor.
  3. Lipat ujung kepala( sebelah kanan) kearah dalam, sisakan sedikit kemudian lipat lagi kearah luar. Buka lipatan tadi, rapikan mengikuti bekas garis lipatan dan lipat kearah dalam kertas. Kemudian kebentuk semula, jadilah paruh ayam
  4. Lipat ekor ayam hingga menyentuh garis lipatan. Rapikan dengan melipatnya kearah dalam.
  5. Lipat sayap tegak lurus kebawah, kemudian lipat ujung bagian bawahnya keatas9 pada perpotongan segitiga) lakukan hal yang sam pada sisi bagian belakang. Dan, jadilah ayam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar